Bandung, 8/12/2017 – Balai Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat telah selesai menfasilitasi Pelatihan PICT (Provider Initiated Conseling and Testing ) bagi Bidan Rumah Sakit dan Bidan Puskesmas di Lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Bogor. Pelatihan ini berlangsung dari tanggal 5-8 Desember 2017 bertempatdi Resort Saung Dolken Bogor.
Related Posts
-
Entry Meeting Evaluasi Zona Integritas Tahun 2024
Seluruh Tim UPELKES JABAR mengikuti kegiatan “Entry Meeting Evaluasi Zona Integritas Tahun 2024” di Ruang Auditorium UPELKES JABAR (24/04). Kegiatan dimulai dengan Paparan dari Tim Penilai Inspektorat Daerah Provinsi Jawa Barat. Kegiatan ini juga ikut dihadiri oleh 7 Unit kerja lainnya secara daring. Rangkaian kegiatan Evaluasi Zona Integritas akan dilaksanakan dari tanggal 24 April hingga …
-
Akreditasi Institusi/Lembaga Penyelenggara Pelatihan Bidang Kesehatan dan ISO 9001-2015
Pada akhir tahun 2021 Badan Pengembangan SDM Kesehatan atau yang sekarang adalah Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan telah menerbitkan Pedoman Akreditasi Institusi /Lembaga Penyelenggara Pelatihan Bidang Kesehatan dengan mengacu pada Peraturan Lembaga Administrasi Negara no. 13 tahun 2020 tentang Akreditasi pelatihan serta Keputusan Kepala Lembaga Administrasi Negara nomor 1874/K.1/PDP.09/2020 tentang Pedoman Pelaksanaan Akreditasi Pelatihan Yang Menjadi …
-
Pelatihan Jabatan Fungsional Nutrisionis Angkatan 1 Tahun 2021
Pada tanggal 07 Mei 2021 telah dilaksanakan rangkaian kegiatan penutupan pelatihan Jabatan Fungsional Nutrisionis Angkatan 1. Pelaksanaan pelatihan berlangsung selama 12 Hari mulai tanggal 26 April 2021 – 07 Mei 2021, dengan metode pelatihan berupa Sinkronous Maya (SM). Jumlah peserta yang mengikuti pelatihan ini sebanyak 31 orang.
-
Upelkes mendapatkan Akreditasi Institusi dengan nilai Paripurna
Bandung, 14 Aseptember 2020 Alhamdulillah selamat kepada UPTD Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provisinsi Jawa Barat, pada tanggal 11 Setpetember 2020 telah mendapatkan sertifikat Akreditasi Institusi dengan nilai “A” Paripurna. Dengan demikian tunai sudah pencapaian yang di harapkan oleh Pimpinan dan segenap staf UPTD Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provisinsi Jawa Barat untuk mendapatkan nilai paripurna dalam …
-
Upelkes Sebagai Rumah bagi Nakes dalam Percepat Penanggulangan COVID-19 di Jabar
Sejumlah perawat di rumah sakit rujukan Corona di Jawa Barat mengalami kondisi penolakan sosial dari masyarakat di tempat tinggalnya. Penolakan tersebut salah satunya tidak diperkenankan pulang ke kosan selama masih merawat pasien Corona. Kondisi tersebut dibenarkan oleh Kepala Dinas Kesehatan Jawa Barat Berli Hamdani. Berli menjelaskan ada 52 perawat Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) yang …