Bandung, (15/01/2018) – Balai Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat perdana melaksanakan pelatihan bersama Dinas Kesehatan Kabupaten Purwakarta. Pelatihan yang dilaksanakan adalah Pelatihan Jabatan Fungsional Bidan Ahli untuk seluruh bidan dilingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Purwakarta. Kegiatan ini dilaksanakan dari tanggal 4 – 13 Januari 2018 di Purwakarta
Related Posts
-
Pembagian SK dan Kontrak PPPK Tenaga Kesehatan Tahun 2023
Halo #BaladDiklat, Plt. Kepala UPELKES JABAR drg. Juanita PF, MKM mewakili Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat menyampaikan sambutan pada kegiatan Pembagian SK dan Kontrak PPPK Tenaga Kesehatan Tahun 2023 di Rumah Sakit Jiwa Prov. Jawa Barat (6/6), kegiatan dilanjutkan dengan arahan dari Kepala Bidang Pengadaan BKD JABAR. Selamat bertugas bagi keluarga baru UPELKES …
-
UPTD Pelatihan Kesehatan melakukan peningkatan tata kelola melalui review SOP
Upelkes Jabar meningkatkan tata kelola melalui review SOP. Hal ini dilakukan untuk perbaikan dan penyesuaian. Beberapa SOP yg diperbaiki terkait dengan pengelolaan surat dan prosedur sewa oleh Tim Tata Usaha dan review SOP Penyelenggaraan Pelatihan oleh Tim Penyelenggara. Berita Selengkapnya dapat klik disini #upelkesbangunzonaintegritas Jl. Pasteur No.31, Pasir Kaliki, Kec. Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat …
-
Monitoring & Evaluasi Pembangunan Zona Integritas
Halo #BaladDiklat… Seluruh pegawai UPELKES JABAR mengikuti kegiatan MONEV (Monitoring & Evaluasi) Pembangunan Zona Integritas UPELKES JABAR. Kegiatan ini dipimpin oleh Plt. Kepala UPELKES drg. Juanita Paticia Fatima, MKM. di ruangan Auditorium UPELKES JABAR (17/04). Pada kegiatan ini setiap Ketua POKJA memaparkan progres pekerjaannya dan dilakukan pemeriksaan kelengkapan dokumen untuk Pembangunan Zona Integritas. WBK! Pasti …
-
Pengampuan Pelatihan Pelayanan Kontrasepsi bagi Dokter & Bidan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Angkatan 2
UPTD Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat mengampu Perwakilan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Jawa Barat dalam pelaksanaan Pelatihan Pelayanan Kontrasepsi bagi Dokter dan Bidan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan angkatan 2. Pembukaan pelatihan oleh Kepala Perwakilan BKKBN Jawa Barat Dr. Drs. Wahidin, M.Kes dan Kepala UPTD Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi …
-
Upelkes Melakukan Konsultasi ke Dirjen Nakes Kemenkes RI
Kepala Upelkes Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat Bapak I Wayan Agus Suradi, SKM, MPH bersama tim pada Hari Kamis (14/07) melakukan konsultasi ke Direktorat Jenderal Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan RI, dan diterima langsung oleh Direktur Peningkatan Mutu Tenaga Kesehatan Bapak Ir. Doddy Izwardy. M.AKonsultasi dan diskusi tentang akreditasi pelatihan, akreditasi institusi, pengembangan kurikulum, CorpU dan …