(Bandung, 23/10/18) – UPTD Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat kembali melaksanakan seminar KTI untuk Widyaiswaranya, kali ini yang berkesempatan untuk tampil memaparkan hasil penelitiannya adalah Bapak MHD. RUSYDI, SPd, SKp, MH.Kes dengan judul penelitian ” Peran dan Tugas Pengendali Diklat (9PD/MOT) dalam Meningkatkan Kualitas Proses Pembelajaran Kediklatan”
Related Posts
-
UPTD Pelatihan Kesehatan Menolak Judi Online
Haloo BaladDiklat Ayo bersama-sama kita tolak dan jauhi Aktivitas Perjudian. Sayangi keluarga dan masa depan dengan mengelola dan mencari rejeki dengan cara-cara yang baik. Jl. Pasteur No.31, Pasir Kaliki, Kec. Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat 40171 +62224238422 bapelkesdinkesjabar@gmail.com upelkes_jabar Upelkes Jabar Tiktok Upelkes Jabar Copyright © 2024 UPELKES PROVINSI JAWA BARAT
-
Pengambilan Sumpah/Janji Pegawan ASN dalam Jabatan Fungsional
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Pegawai Aparatur Sipil Negara dalam Jabatan Fungsional di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat. Adapun terdapat 3 pegawai UPTD Pelatihan Kesehatan yang diangkat ke dalam jabatan fungsional dengan nama-nama sebagai berikut: ANGGIE LIDYA PRATIWI, A.Md RISNO, S.K.M R. MULYA RIZKITIAR RAMADHAN, SKM Selamat atas Pelantikannya Akang dan Teteh, selamat bertugas dan …
-
Entry Meeting Evaluasi Zona Integritas Tahun 2024
Seluruh Tim UPELKES JABAR mengikuti kegiatan “Entry Meeting Evaluasi Zona Integritas Tahun 2024” di Ruang Auditorium UPELKES JABAR (24/04). Kegiatan dimulai dengan Paparan dari Tim Penilai Inspektorat Daerah Provinsi Jawa Barat. Kegiatan ini juga ikut dihadiri oleh 7 Unit kerja lainnya secara daring. Rangkaian kegiatan Evaluasi Zona Integritas akan dilaksanakan dari tanggal 24 April hingga …
-
Pengampuan Pelatihan Pelayanan Kontrasepsi bagi Dokter & Bidan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Angkatan 2
UPTD Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat mengampu Perwakilan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Jawa Barat dalam pelaksanaan Pelatihan Pelayanan Kontrasepsi bagi Dokter dan Bidan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan angkatan 2. Pembukaan pelatihan oleh Kepala Perwakilan BKKBN Jawa Barat Dr. Drs. Wahidin, M.Kes dan Kepala UPTD Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi …
-
Penutupan Pelatihan Perkesmas Dinkes Kota Cimahi
Pelatihan Perawatan Kesehatan Masyarakat telah dilaksanakan secara daring melalui LMS Upelkes Jabar (https://upelkesjabar.diklat.id/) selama 4 hari dan luring di Upelkes Jabar selama 4 hari.Kepala UPTD Pelatihan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat menutup pelatihan tersebut secara resmi di Ruang Auditorium, Kamis (21/07/2022).Dalam acara tersebut, turut hadir pula Kepala Bidang P2P sekaligus Plt. Kepala Bidang Pelayanan …